www.kompas.com
Kementerian Koperasi dan UKM (KemenKopUKM) bekerja sama PBNU (Pengurus Besar Nahdlatul Ulama) untuk mencetak wirausaha baru yang datang dari lingkungan pesantren. Pesantren dinilai memiliki potensi yang sangat besar dalam mendukung perekonomian negara, terutama melalui pengembangan kewirausahaan para santrinya.(Dok. Humas KemenkopUKM)
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+