Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tips Ciamik Foto Produk, Cek Bronis UMKM 11 Agustus 2022

Kompas.com - 10/08/2022, 07:00 WIB
Wahyu Adityo Prodjo

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - Dalam berbisnis, salah satu hal yang wajib diperhatikan adalah foto produk. Foto produk adalah salah satu faktor yang mendukung bisnis akan berkembang pesat.

Foto produk yang ciamik nantinya bisa meningkatkan keinginan masyarakat untuk membeli. Jika produk laris terjual, sudah tentu omzet akan meningkat.

Apalagi, bisnis yang dijalankan menggunakan platform online. Foto produk adalah perwakilan penjual untuk memperlihatkan produknya yang dijual.

Seringkali pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) masih abai dengan pentingnya foto produk. Foto produk yang dihasilkan tak jarang hanya seadanya.

Nah, pentingnya foto produk harus disadari oleh setiap pelaku UMKM. Namun, apa yang mesti dipahami soal foto produk? Bagaimana cara menghasilkan foto produk yang ciamik?

Kompas.com melalui rubrik Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) kembali menghadirkan program Bronis UMKM . Program Bronis kali ini mengangkat topik "Tips Ciamik Foto Produk UMKM".

Acara Bronis UMKM ini akan digelar dalam bentuk talkshow secara live di media sosial Kompas.com yaitu Instagram, Youtube, dan Facebook. Acara ini akan diselenggarakan pada Kamis, 11 Agustus 2022 pada pukul 16.00 WIB.

Dalam acara Bronis UMKM kali ini, Fotografer Produk, Iwan Andryanto akan berbagi tips memotret foto produk baik menggunakan peralatan profesional maupun minimalis. Acara live akan berlangsung selama satu jam.

Kamu bisa bertanya kepada narasumber secara langsung lewat kolom komentar. Jangan ketinggalan Bronis UMKM, ya! Follow Instagram, subscribe dan nyalakan notifikasi Youtube!

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.


Terkini Lainnya

Manfaat Teknologi Digital CRM untuk Bisnis, Simak Pengalaman Seed Paper Indonesia

Manfaat Teknologi Digital CRM untuk Bisnis, Simak Pengalaman Seed Paper Indonesia

Training
Seed Paper Indonesia, Jaga Lingkungan dan Berdayakan Masyarakat

Seed Paper Indonesia, Jaga Lingkungan dan Berdayakan Masyarakat

Training
Cerita Rizka Fadilla, Buat Kertas Bibit Pohon dari Limbah Kertas

Cerita Rizka Fadilla, Buat Kertas Bibit Pohon dari Limbah Kertas

Jagoan Lokal
6 Ide Bisnis Mudah Bermodal Uang Pesangon untuk Karyawan yang Terkena PHK

6 Ide Bisnis Mudah Bermodal Uang Pesangon untuk Karyawan yang Terkena PHK

Training
WamenKop: Koperasi Jadi Solusi Pengentasan Kemiskinan dan Jeratan Rentenir

WamenKop: Koperasi Jadi Solusi Pengentasan Kemiskinan dan Jeratan Rentenir

Training
5 Ide dan Peluang Binsis Produk Skincare dari Susu Sapi

5 Ide dan Peluang Binsis Produk Skincare dari Susu Sapi

Training
Olah Limbah Jadi Mainan Anjing, Warga Purworejo Sukses Ekspor Produk Ke Belgia

Olah Limbah Jadi Mainan Anjing, Warga Purworejo Sukses Ekspor Produk Ke Belgia

Program
Tantangan dan Strategi Tarunira Mendorong Digitalisasi Petani Lontar

Tantangan dan Strategi Tarunira Mendorong Digitalisasi Petani Lontar

Training
Kisah I Komang Sukarma, Berdayakan Petani Lontar di Karangasem Melalui Tarunira

Kisah I Komang Sukarma, Berdayakan Petani Lontar di Karangasem Melalui Tarunira

Jagoan Lokal
Pemerintah Jadikan KSUKB Bank Nagari sebagai Role Model Holdingisasi Koperasi

Pemerintah Jadikan KSUKB Bank Nagari sebagai Role Model Holdingisasi Koperasi

Training
iFortepreneur 2024 Dorong Transformasi Digital UKM Indonesia

iFortepreneur 2024 Dorong Transformasi Digital UKM Indonesia

Program
Cerita Ryan, Berbisnis Helm Anak Berawal dari Rasa Peduli

Cerita Ryan, Berbisnis Helm Anak Berawal dari Rasa Peduli

Jagoan Lokal
Tren Bisnis Laundry Tahun 2025, Seperti Apa Prediksinya?

Tren Bisnis Laundry Tahun 2025, Seperti Apa Prediksinya?

Training
Seminar Laundry Innovation Summit 2024 Akan Digelar pada 9-10 Desember

Seminar Laundry Innovation Summit 2024 Akan Digelar pada 9-10 Desember

Program
Langkah Budi Arie Setiadi Revitalisasi Koperasi, Apa Saja?

Langkah Budi Arie Setiadi Revitalisasi Koperasi, Apa Saja?

Program
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau