Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cerita Vera, Kumpulkan Kebaya Lawas Hingga Terjual ke Spanyol

Kompas.com - 24/05/2024, 08:00 WIB
Alfiana Rosyidah,
Wahyu Adityo Prodjo

Tim Redaksi

Terjual Hingga Ke Spanyol

Harga kebaya yang dijual oleh Vera bergantung pada jenis kebaya tersebut. Untuk kebaya lawas seperti encim dan peranakan harganya diatas Rp 300.000. Bahkan ada yang mencapai Rp 1.000.000.

"Kalau kebaya-kebaya kuno yang banyak bordir-bordirnya itu bisa sampai jutaan. Ada yang sejuta, Rp 600.000, Rp 700.000, yang jelas rata-rata harganya di atas Rp 300.000," imbuhnya. 

Berbeda dengan kebaya lawas, untuk kebaya yang sudah mengikuti zaman seperti kutu baru harganya berkisar dari Rp 60.000 hingga Rp 100.000. 

Baca juga: Manfaatkan Platform Digital, Monica Sukses Ekspor Pakaian ke 4 Negara

Dari kebaya-kebaya dengan harga tersebut, Vera rupanya telah berhasil menjual produknya ke luar negeri. Mulai dari Spanyol, Taiwan, Jerman, dan Malaysia.

"Kebanyakan sih yang beli orang Indonesia yang menetap di sana. Cuma kalau Malaysia ada orang asli sana yang beli kebaya," pungkasnya. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com