Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

ISSHU Tampilkan Koleksi Futuristik di Jakarta Fashion Week 2025

Kompas.com - 28/10/2024, 20:00 WIB
Anagatha Kilan Sashikirana,
Wahyu Adityo Prodjo

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com – Brand fesyen ISSHU, yang dikenal dengan gaya futuristik dan eksentrik memikat perhatian pada acara mode terbesar di Indonesia, Jakarta Fashion Week 2025.

Berlangsung di runway INFINIX dengan tema "Beautiful Beast Runway", ISSHU menghadirkan koleksi terbaru mereka pada 24 Oktober 2025 pukul 21:00–22:00.

Baca juga: Para Desainer Fesyen Malang Minta Ajang “Fashion Show” Diperbanyak

Koleksi terbaru ISSHU ini menawarkan desain yang berani dan tidak terduga, melintasi batas-batas konvensional dengan palet warna yang mencolok dan bahan-bahan inovatif.

Desainnya menegaskan visi mode masa depan yang penuh kreativitas, sesuai dengan karakteristik khas ISSHU.

Founder ISSHU, M. Indiana Argani, menjelaskan, koleksi ini adalah perwujudan kreativitas tanpa batas, dengan setiap desain yang mewakili keberanian dan kebebasan berekspresi.

Baca juga: 7 Tips Sukses Jadi Desainer Grafis Digital

"Kami sangat antusias untuk menghadirkan koleksi ini di runway Jakarta Fashion Week, yang selalu menjadi ajang penting bagi industri fesyen tanah air," ungkap Indiana dalam keterangan pers yang diterima pada Senin, (28/10/2024)

Sebagai acara mode tahunan terbesar di Indonesia, Jakarta Fashion Week 2025 menjadi panggung bagi para desainer lokal dan internasional untuk menunjukkan karya terbaik mereka kepada audiens global.

Baca juga: Desainer Asal Bali Ini Berhasil Ekspor Produk Fesyen ke Sejumlah Negara

Kehadiran ISSHU di acara ini semakin mengukuhkan posisinya sebagai brand fesyen inovatif yang patut diperhitungkan.

Dalam acara yang sama, Selly Adriatika, pengunjung dan pengguna setia ISSHU, menyatakan kepuasannya pada koleksi brand ini yang menurutnya timeless dan cocok untuk segala usia.

Baca juga: Pensil Bersejarah Wadahi Penulis dan Desainer Kota Metro Lampung

"Saya sudah beberapa kali menggunakan produk ISSHU, dan sangat memuaskan. Produk yang saya gunakan selalu cocok dengan outfit apapun dan tak lekang oleh waktu, desainnya sangat tidak ketinggalan jaman," ujar Indiana.

ISSHU terus berkomitmen menciptakan karya-karya yang unik, membawa angin segar dalam industri mode dengan pendekatan desain yang visioner.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.


Terkini Lainnya

Kisah Kegigihan Buruh Tani asal Malang hingga Punya Toko Sembako

Kisah Kegigihan Buruh Tani asal Malang hingga Punya Toko Sembako

Program
LPEI Salurkan Pembiayaan Rp 524 Miliar untuk Perkuat Ekspor Alat Kesehatan RI

LPEI Salurkan Pembiayaan Rp 524 Miliar untuk Perkuat Ekspor Alat Kesehatan RI

Program
25 Penyandang Disabilitas di Malang Raya Rajut Asa dengan Jalankan Bisnis

25 Penyandang Disabilitas di Malang Raya Rajut Asa dengan Jalankan Bisnis

Jagoan Lokal
Tinggalkan Gaji 40 Juta Per Bulan, Kini Doni Sukses Berbisnis Madu Berkat Pemasaran Daring

Tinggalkan Gaji 40 Juta Per Bulan, Kini Doni Sukses Berbisnis Madu Berkat Pemasaran Daring

Jagoan Lokal
Jatuh Bangun Bayu Rintis Bisnis, Hingga Tembus Pasar Ekspor Berkat Digitalisasi

Jatuh Bangun Bayu Rintis Bisnis, Hingga Tembus Pasar Ekspor Berkat Digitalisasi

Jagoan Lokal
Pesanan Pembuatan Parsel di Kota Malang Meningkat Selama Ramadhan

Pesanan Pembuatan Parsel di Kota Malang Meningkat Selama Ramadhan

Training
Kata Oma, Telur Gabus Olahan Ibu yang Kini Mendunia

Kata Oma, Telur Gabus Olahan Ibu yang Kini Mendunia

Jagoan Lokal
Kisah Dua Mantan Pengikut Kelompok Radikal yang Memilih Belajar Beternak Kambing

Kisah Dua Mantan Pengikut Kelompok Radikal yang Memilih Belajar Beternak Kambing

Jagoan Lokal
UKM Bisa Kelola Tambang, Kadin: Kalau Berhasil Manfaatnya Dirasakan Semua

UKM Bisa Kelola Tambang, Kadin: Kalau Berhasil Manfaatnya Dirasakan Semua

Program
Astra Dorong Perekonomian NTT Lewat Pemberdayaan UMKM Kopi dan Kakao

Astra Dorong Perekonomian NTT Lewat Pemberdayaan UMKM Kopi dan Kakao

Program
Si Emas Hijau dari Desa Loha, Kecamatan Macang Pacar, Kabupaten Manggarai Barat

Si Emas Hijau dari Desa Loha, Kecamatan Macang Pacar, Kabupaten Manggarai Barat

Jagoan Lokal
Menteri Ekraf Tinjau 300 Emak-Emak di Kota Malang Belajar E-Commerce

Menteri Ekraf Tinjau 300 Emak-Emak di Kota Malang Belajar E-Commerce

Program
Kembangkan Potensi Ekonomi NTT, YDBA Beri Pendampingan bagi Petani Vanili dan Mete

Kembangkan Potensi Ekonomi NTT, YDBA Beri Pendampingan bagi Petani Vanili dan Mete

Program
BNI Jejak Kopi Khatulistiwa Dukung Kopi Garut Swasembada Pangan dan Go Global

BNI Jejak Kopi Khatulistiwa Dukung Kopi Garut Swasembada Pangan dan Go Global

Program
TikTok Latih 600 UMKM Indonesia untuk Hasilkan Konten menarik

TikTok Latih 600 UMKM Indonesia untuk Hasilkan Konten menarik

Program
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau