Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kopi Khas Dayak, Sajian Kopi Rempah yang Mulai Digemari di Kalimantan

Kompas.com - 18/04/2022, 10:32 WIB
Bambang P. Jatmiko

Editor

Sumber Antara

Hal itu diakibatkan pembatasan aktivitas maupun arus transportasi, sehingga dirinya mengalami kesulitan memasarkan produk kopinya.

"Awal masa pandemi saya sempat berhenti berproduksi, hampir dua bulan lamanya," jelasnya.

Hanya saja Erika tak patah semangat dan tetap bersabar menghadapi kondisi tersebut. Ia tetap bertahan meski memutuskan tidak melakukan produksi sementara waktu, sembari memantau perkembangan yang terjadi.

Kondisi yang sulit mampu dihadapi dengan penuh kesabaran. Hingga akhirnya selepas hampir dua bulan, Erika memutuskan kembali berproduksi dan membuat kopi olahan miliknya untuk dipasarkan kembali.

"Saat kondisinya sudah lebih memungkinkan waktu itu, akhirnya saya memutuskan kembali melakukan produksi," terangnya.

Nyatanya, Erika mengaku, produk kopi olahan miliknya tampak memiliki ruang yang cukup baik di kalangan masyarakat pecinta kopi khususnya para pelanggan.

Jika dalam satu bulan sebelum masa pandemi rata-rata ia mampu menjual hingga 100 bungkus lebih, saat pandemi ia pernah menjual hingga 120 bungkus.

Capaian itu membuktikan kopi olahan Erika mampu bertahan, bisa terus dipasarkan dan berkembang meski di tengah pandemi sekalipun.

Namun semua itu tak bisa ia capai hanya dengan berdiam diri saja. Erika mengaku giat memasarkan produknya menggunakan media sosial, serta berpartisipasi dalam berbagai kegiatan yang memberi peluang memasarkan kopi olahannya.

"Saya aktif dalam berbagai kegiatan untuk memasarkan Kopi Erikano. Semakin maksimal upaya pemasarannya, maka peluang semakin dikenalnya produk saya juga semakin besar," paparnya.

Erika pun optimis ke depan produk kopi olahannya akan semakin maju dan berkembang, serta lebih dikenal luas oleh masyarakat. Ia menilai komoditi kopi dari Kalteng jika dikembangkan secara optimal, tak akan kalah bersaing dengan kopi-kopi dari daerah lainnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Tokopedia-TikTok Gaet Ibu-Ibu di Makassar Hasilkan Uang dari Rumah

Tokopedia-TikTok Gaet Ibu-Ibu di Makassar Hasilkan Uang dari Rumah

Program
Dukung Industri Kreatif di Daerah, Pemerintah Bakal Bentuk Dinas Ekraf

Dukung Industri Kreatif di Daerah, Pemerintah Bakal Bentuk Dinas Ekraf

Program
YBDA Dampingi 13.000 UMKM, Fokus ke Manajemen dan Akses Pasar

YBDA Dampingi 13.000 UMKM, Fokus ke Manajemen dan Akses Pasar

Program
Jurus Tokopedia Genjot UMKM, Jagokan Produk Lokal hingga Beri Diskon Konsumen

Jurus Tokopedia Genjot UMKM, Jagokan Produk Lokal hingga Beri Diskon Konsumen

Training
Kisah Kegigihan Buruh Tani asal Malang hingga Punya Toko Sembako

Kisah Kegigihan Buruh Tani asal Malang hingga Punya Toko Sembako

Program
LPEI Salurkan Pembiayaan Rp 524 Miliar untuk Perkuat Ekspor Alat Kesehatan RI

LPEI Salurkan Pembiayaan Rp 524 Miliar untuk Perkuat Ekspor Alat Kesehatan RI

Program
25 Penyandang Disabilitas di Malang Raya Rajut Asa dengan Jalankan Bisnis

25 Penyandang Disabilitas di Malang Raya Rajut Asa dengan Jalankan Bisnis

Jagoan Lokal
Tinggalkan Gaji 40 Juta Per Bulan, Kini Doni Sukses Berbisnis Madu Berkat Pemasaran Daring

Tinggalkan Gaji 40 Juta Per Bulan, Kini Doni Sukses Berbisnis Madu Berkat Pemasaran Daring

Jagoan Lokal
Jatuh Bangun Bayu Rintis Bisnis, Hingga Tembus Pasar Ekspor Berkat Digitalisasi

Jatuh Bangun Bayu Rintis Bisnis, Hingga Tembus Pasar Ekspor Berkat Digitalisasi

Jagoan Lokal
Pesanan Pembuatan Parsel di Kota Malang Meningkat Selama Ramadhan

Pesanan Pembuatan Parsel di Kota Malang Meningkat Selama Ramadhan

Training
Kata Oma, Telur Gabus Olahan Ibu yang Kini Mendunia

Kata Oma, Telur Gabus Olahan Ibu yang Kini Mendunia

Jagoan Lokal
Kisah Dua Mantan Pengikut Kelompok Radikal yang Memilih Belajar Beternak Kambing

Kisah Dua Mantan Pengikut Kelompok Radikal yang Memilih Belajar Beternak Kambing

Jagoan Lokal
UKM Bisa Kelola Tambang, Kadin: Kalau Berhasil Manfaatnya Dirasakan Semua

UKM Bisa Kelola Tambang, Kadin: Kalau Berhasil Manfaatnya Dirasakan Semua

Program
Astra Dorong Perekonomian NTT Lewat Pemberdayaan UMKM Kopi dan Kakao

Astra Dorong Perekonomian NTT Lewat Pemberdayaan UMKM Kopi dan Kakao

Program
Si Emas Hijau dari Desa Loha, Kecamatan Macang Pacar, Kabupaten Manggarai Barat

Si Emas Hijau dari Desa Loha, Kecamatan Macang Pacar, Kabupaten Manggarai Barat

Jagoan Lokal
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau