Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Cepat Bikin Brand Cepat Terkenal, Coba Gunakan 5 Tips Dasar Ini

Kompas.com - 19/08/2024, 12:35 WIB
Anagatha Kilan Sashikirana,
Wahyu Adityo Prodjo

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Membesarkan sebuah brand memang tidak mudah, terlebih lagi untuk membuatnya terkenal. Pernahkah kamu merasa bingung bagaimana caranya agar bisnis kamu cepat dikenali banyak orang?

Pada dasarnya memang butuh strategi yang tepat dan berusaha maksimal untuk membesarkan bisnis. Strategi branding sangat berpengaruh terhadap ketenaran bisnis.

Namun, jika kamu masih merintis strategi mana yang perlu kamu coba terlebih dahulu?

Berikut ini beberapa tips strategi branding yang paling mendasar dan bisa kamu coba agar merek bisnis kamu lebih cepat terkenal, seperti yang dilansir dari Gramedia.com

1. Inovatif

Menjadi inovatif tentu membuat bisnis kamu berbeda dengan pesaing lain. Meskipun produk yang dijual serupa, tetapi jika kamu memiliki nilai pembaruan dan berbeda maka kamu bisa lebih mudah menarik perhatian pasar.

Baca juga: Belum Banyak Yang Tahu Strategi Loss Leader Pricing, Tertarik?

Semakin berpengaruh inovasi yang ada di bisnis kamu, maka semakin besar peluangnya untuk bisnismu menjadi cepat terkenal.

Selain itu, pada dasarnya inovasi akan selalu dibutuhkan dalam bisnis, bukan hanya untuk yang masih merintis saja tetapi untuk bisnis secara berkelanjutan.

Oleh karena itu menghadirkan inovasi sebagai strategi brnding adalah pilihan yang tepat. Strategi ini bukan hanya mendatangkan calon pembeli dan membuat merek terkenal, tetapi juga bermanfaat untuk membangun kreativitas bisnis.

2. Logo Mudah Diingat

Membuat logo yang mudah diingat adalah strategi yang cepat membuat merek terkenal. Selain itu, logo merupakan salah satu elemen dasar untuk setiap bisnis mulai dari UMKM hingga perusahaan besar.

Logo yang ikonik juga penting untuk mencegah adanya plagirisme bisnis. Jika logo bisnis tersebut sudah dikenali banyak orang, kemungkinan para calon pembeli lebih bisa membedakan mana logo yang asli dan logo tiruan.

Salah satu tips dalam membuat logo adalah tidak perlu membuat logo yang terlalu rumit dan memasukkan banyak ilustrasi di dalamnya. Semakin rumit modelnya maka semakin sulit diingat dan dibedakan.

Buatlah logo sederhana yang mudah dikenali. Meskipun logo yang kamu buat hanya berbentik satu ikon dan satu warna saja, tetapi orang yang melihatnya bisa langsung menyadari merek dari logo tersebut.

Baca juga: 3 Strategi Bisnis yang Berorientasi Pelanggan, Penting Bagi Usaha Kecil

3. Brand Voice / Tagline

Pernahkah kamu teringat dengan suatu merek hanya dengan mendengar atau membaca sebuah kalimat? Ini dinamakan strategi brand voice.

Sebuah tagline yang kamu baca atau kamu dengar seakan-akan sudah terbayang intonasinya atau penyebutannya dan langsung membuatmu teringat tagline tersebut bersal dari merek mana.

Itulah mengapa brand voice adalah strategi yang membuat merek kamu lebih cepat terkenal. Karena masyarakat sudah tahu tagline tersebut merajuk ke sebuah merek.

Halaman:

Terkini Lainnya
Ekspor Minuman Naik Tajam, UMKM Punya Peluang Tembus Pasar Global
Ekspor Minuman Naik Tajam, UMKM Punya Peluang Tembus Pasar Global
Jagoan Lokal
APINDO: UMKM Jangan Hanya Bertahan, Tapi Harus Berkelanjutan
APINDO: UMKM Jangan Hanya Bertahan, Tapi Harus Berkelanjutan
Training
Dukung Usaha Digital, Kemenko PM Gandeng Google-Meta Luncurkan Program Pemberdayaan
Dukung Usaha Digital, Kemenko PM Gandeng Google-Meta Luncurkan Program Pemberdayaan
Program
Menteri UMKM Janji Dampingi Pengusaha 'Outdoor' untuk Perluas Akses Pasar
Menteri UMKM Janji Dampingi Pengusaha "Outdoor" untuk Perluas Akses Pasar
Training
Kualitas Peralatan Outdoor Lokal Tak Kalah dari Produk Luar
Kualitas Peralatan Outdoor Lokal Tak Kalah dari Produk Luar
Training
Beri Perlindungan Hukum ke UMKM, Pemerintah Gandeng Kongres Advokat Indonesia
Beri Perlindungan Hukum ke UMKM, Pemerintah Gandeng Kongres Advokat Indonesia
Program
Kreasi Pala Nusantara Manfaatkan Limbah Kayu Jadi Produk Bernilai saat Ekonomi Lesu
Kreasi Pala Nusantara Manfaatkan Limbah Kayu Jadi Produk Bernilai saat Ekonomi Lesu
Jagoan Lokal
Usia 25, Yoel Punya 3 Gerai Makanan Sehat Berkat Kebiasaan Lama
Usia 25, Yoel Punya 3 Gerai Makanan Sehat Berkat Kebiasaan Lama
Jagoan Lokal
Panen Tebu di Blitar Melimpah, Pabrik GulaIni  Naikkan Target Giling
Panen Tebu di Blitar Melimpah, Pabrik GulaIni Naikkan Target Giling
Program
Budi Daya Maggot, Paiman Berhasil Raup Omzet Puluhan Juta Per Bulan
Budi Daya Maggot, Paiman Berhasil Raup Omzet Puluhan Juta Per Bulan
Jagoan Lokal
SMBC Indonesia Gandeng Komunitas Lokal Perkuat Perempuan Pelaku UMKM
SMBC Indonesia Gandeng Komunitas Lokal Perkuat Perempuan Pelaku UMKM
Training
Suadesa Festival 2025 Dorong Perputaran Ekonomi di Desa Karangrejo hingga Rp3 Miliar
Suadesa Festival 2025 Dorong Perputaran Ekonomi di Desa Karangrejo hingga Rp3 Miliar
Program
Kembangkan Ruang Ekonomi Baru, PGN Gelar Suadesa Festival di Borobudur
Kembangkan Ruang Ekonomi Baru, PGN Gelar Suadesa Festival di Borobudur
Program
Dana Indonesia Berdayakan UMKM Perempuan dan Penyandang Disabilitas
Dana Indonesia Berdayakan UMKM Perempuan dan Penyandang Disabilitas
Program
Rendang Buya, UMK Binaan PTBA yang Siap Mendunia
Rendang Buya, UMK Binaan PTBA yang Siap Mendunia
Jagoan Lokal
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar di Artikel Lainnya
Close Ads
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau