Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tips dan Panduan Meraup Cuan Dollar Lewat e-Commerce Etsy

Kompas.com - 17/10/2023, 19:00 WIB
Nur Wahyu Pratama,
Wahyu Adityo Prodjo

Tim Redaksi

Etsy akan mengenakan transaksi 6,5 persen dari harga dan ongkos kirim, payment processing fee sebesar 4,5 persen + Rp 7.000 per transaksi.

“Kalau di total yaitu 11 persen + Rp 10.000 per produk. Angka ini bisa kamu tambahkan ke harga produk supaya kamu tidak menanggung beban tersebut,” ujarnya.

Adanya Research Market Pada Etsy

Di Etsy juga terdapat fitur Research Market, di sana kita bisa mencari tau kata kunci yang populer untuk produk kita. Nanti Etsy akan memberikan 10 kata kunci teratas yang dicari.

Baca juga: Simak Cara Pemuda Ini Bangun Semangat Wiraswasta sambil Sekolah

“Cuma kita tidak boleh mencontek semua seperti judul dan deskripsi pesaing, penjual yang menduplikat kalau ketahuan oleh Etsy, maka produk kamu akan ditaruh dipaling bawah. Kita boleh menerapkan ATM (Amati, Tiru, dan Modifikasi),” ujarnya.

Untuk kamu yang belum memiliki ide untuk berjualan di Etsy jangan khawatir, kamu juga bisa memanfatakan Etsy Search, Pinterest, Erank.com, Marmalead.com, dan Allure.io untuk mencari ide dan kata kunci yang populer.

“Semua platform tersebut berbayar, yang gratis hanya di Erank.com hanya saja kamu dibatasi per hari hanya boleh mencari lima kata kunci,” jelasnya.

Baca juga: Kembangkan Bisnis dengan Paket Franchise, Reza Roti & Kopi Berbagi Tips Sukses

Bisa Langsung Link Direct Sosial Media dan Etsy Ads

Di Etsy juga bisa link direct di berbagai sosial media seperti Instagram, Facebook, Pinterest, Twitter.

“Saya kurang ekspert di bidang sosial media. Tapi di Etsy kamu bisa langsung upload ke berbagai sosial media yang ada,” katanya.

Selain itu, di Etsy juga ada layanan periklanan. Etsy bisa mengiklankan kita ke High Traffic Sites seperti Google, Pinterest, Instagram, Facebook, dan Bing.

Baca juga: Kisah Sukses Uci, Rintis Maja Watch dan Jadi Official Merchandise Asian Paragames 2022

Bukan hanya itu, kamu juga bisa iklan di Etsy Ads dengan budget yang kamu miliki minimum 1 dollar dan maksimal 100 dollar.

Pengiriman Lewat Pos Indonesia

Kamu bisa menggunakan jasa pengiriman Pos Indonesia untuk pengiriman luar negeri. Ada dua layanan yang bisa dipilih pada Pos Indonesia, seperti layanan Express Mail Service (EMS) dan RLN.

“Kalau mau murah pilih yang layanan RLN hanya saja waktunya dua hingga tiga mingguan. Harganya juga per gram bukan per kilogram. Kalau EMS itu hanya tiga sampai lima hari cuma lebih mahal,”tuturnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

LPEI Salurkan Pembiayaan Rp 524 Miliar untuk Perkuat Ekspor Alat Kesehatan RI

LPEI Salurkan Pembiayaan Rp 524 Miliar untuk Perkuat Ekspor Alat Kesehatan RI

Program
25 Penyandang Disabilitas di Malang Raya Rajut Asa dengan Jalankan Bisnis

25 Penyandang Disabilitas di Malang Raya Rajut Asa dengan Jalankan Bisnis

Jagoan Lokal
Tinggalkan Gaji 40 Juta Per Bulan, Kini Doni Sukses Berbisnis Madu Berkat Pemasaran Daring

Tinggalkan Gaji 40 Juta Per Bulan, Kini Doni Sukses Berbisnis Madu Berkat Pemasaran Daring

Jagoan Lokal
Jatuh Bangun Bayu Rintis Bisnis, Hingga Tembus Pasar Ekspor Berkat Digitalisasi

Jatuh Bangun Bayu Rintis Bisnis, Hingga Tembus Pasar Ekspor Berkat Digitalisasi

Jagoan Lokal
Pesanan Pembuatan Parsel di Kota Malang Meningkat Selama Ramadhan

Pesanan Pembuatan Parsel di Kota Malang Meningkat Selama Ramadhan

Training
Kata Oma, Telur Gabus Olahan Ibu yang Kini Mendunia

Kata Oma, Telur Gabus Olahan Ibu yang Kini Mendunia

Jagoan Lokal
Kisah Dua Mantan Pengikut Kelompok Radikal yang Memilih Belajar Beternak Kambing

Kisah Dua Mantan Pengikut Kelompok Radikal yang Memilih Belajar Beternak Kambing

Jagoan Lokal
UKM Bisa Kelola Tambang, Kadin: Kalau Berhasil Manfaatnya Dirasakan Semua

UKM Bisa Kelola Tambang, Kadin: Kalau Berhasil Manfaatnya Dirasakan Semua

Program
Astra Dorong Perekonomian NTT Lewat Pemberdayaan UMKM Kopi dan Kakao

Astra Dorong Perekonomian NTT Lewat Pemberdayaan UMKM Kopi dan Kakao

Program
Si Emas Hijau dari Desa Loha, Kecamatan Macang Pacar, Kabupaten Manggarai Barat

Si Emas Hijau dari Desa Loha, Kecamatan Macang Pacar, Kabupaten Manggarai Barat

Jagoan Lokal
Menteri Ekraf Tinjau 300 Emak-Emak di Kota Malang Belajar E-Commerce

Menteri Ekraf Tinjau 300 Emak-Emak di Kota Malang Belajar E-Commerce

Program
Kembangkan Potensi Ekonomi NTT, YDBA Beri Pendampingan bagi Petani Vanili dan Mete

Kembangkan Potensi Ekonomi NTT, YDBA Beri Pendampingan bagi Petani Vanili dan Mete

Program
BNI Jejak Kopi Khatulistiwa Dukung Kopi Garut Swasembada Pangan dan Go Global

BNI Jejak Kopi Khatulistiwa Dukung Kopi Garut Swasembada Pangan dan Go Global

Program
TikTok Latih 600 UMKM Indonesia untuk Hasilkan Konten menarik

TikTok Latih 600 UMKM Indonesia untuk Hasilkan Konten menarik

Program
DPMA IPB Gali Potensi Ekonomi di Desa Sejahtera Astra Tegal dan Pemalang

DPMA IPB Gali Potensi Ekonomi di Desa Sejahtera Astra Tegal dan Pemalang

Program
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau